Kamis, 27 Oktober 2011

Sistem Terstruktur dan perbedaanya dengan objek

Ditinjau dari pengertiannya, sistem informasidapat dianalogikan sebagai sebuah permintaan (demand) dari masyarakat industri, ketika kebutuhan akan sarana pengolahan data dan komunikasi yang cepat dan murah (menembus ruang dan waktu) didefinisikan [5]. Sistem informasi juga mampu mendukung para pengelola dan staf perusahaan untuk menganalisis permasalahan. memvisualisasikan ikhtisar analisis melalui grafik-grafik dan tabel-tabel, serta memungkinkan terciptanya produk serta layanan ya...

Program Berorientasi Objek

Sampai era tahun1990 puluhan metodologi pemodelan berorientasi objek telah bermunculan di dunia. Diantaranya adalah: metodologi booch, metodologi coad, metodologi OOSE, metodologi OMT, metodologi shlaer-mellor, metodologi wirfs-brock, dsb. Masa itu terkenal dengan masa perang metodolo...

Cara Bersikap dan Bergaul

Tuhan menciptakan manusia sebagai makhluk sosial yang tidak dapat hidup sebatang kara. Karena itu cara bersikap dan bergaul dalam kehidupan sangatlah penting bagi umat manusia. Bayangkan jika seorang manusia tidak dapat bergaul dengan baik maka dia tidak akan mendapatkan kemudahan di dalam hidu...

Selasa, 25 Oktober 2011

ISD dalam bidang Psikologi

      Saya akan membahas tentang Ilmu Sosial Dasar dalam bidang Psikologi:       Psikologi merupakan sebuah cabang ilmu yang mempelajari tentang kejiwaan dari manusia atau antara lain perilaku hubungan manusia dengan lingkungannya. Psikologi memiliki tiga buah fungsi sebagai ilmu yang antara lain, yait...